Home » » Cara Mengatur Blog Pada Pengaturan Dasar

Cara Mengatur Blog Pada Pengaturan Dasar

Bagi teman-teman yang baru saja membuat blog di blogger.com ada beberapa pengaturan yang harus teman lakukan agar blog kita mudah ditemukan oleh mesin pencari (google.com, Yahoo.com, dan lain-lain) sehingga orang lain dapat dengan mudah menemukan blog kita.

Jika belum tahu caranya, ikuti langkah-langkah berikut ini :

  1. Login ke blogger.com, menggunakan User Name dan Password Anda.
  2. Pada Dasbor blogger, pilih pengaturan.



    Maka akan terlihat tampilan seperti di bawah ini.



Pada Pengaturan Dasar, ada beberapa form yang harus diisi, yaitu :

  1. Judul : Isi dengan judul blog Anda. Contoh : Maz-Agus Ngeblog

  2. Uraian : Isi dengan penjelasan singkat mengenai blog Anda. Contoh : Personal Blog | Bukan maksud menggurui | Hanya aku ingin berbagi | Mari bersama-sama belajar | Semoga bermanfaat | Selamat Menikmati (Emangnya makanan yak? hehehe) | :-)

  3. Tambahkan blog Anda ke daftar kami? : Pilih "Ya". Agar Blog Anda dapat dihubungkan ke Blogger.com, seperti homepage Blogger, Blogger Play, dan Blog Selanjutnya.

  4. Biarkan mesin pencari menemukan blog Anda? : Pilih "Ya". Agar blog Anda dimasukkan ke dalam Penelusuran Blog Google dan menge-ping Weblogs.com.

  5. Tampilkan Editing Cepat di Blog Anda? : Pilih "Ya". Agar jika Anda telah masuk ke Blogger, mengedit entri dari blog dapat dilakukan dengan satu klik.

  6. Tampilkan Link Posting Email? : Pilih "Ya". Jika ingin agar memungkinkan pengunjung Anda dengan mudah mengirimkan posting email dari blog Anda ke teman-teman mereka.
  7. Konten Dewasa? : Pilih “Tidak”, jika pilih”Ya” maka blog Anda dianggap sebagai blog yang khusus untuk dewasa.


Settingan Global ( Berlaku untuk semua blog Anda)

  1. Tampilkan Mode Compose untuk semua blog Anda? : Pilih "Ya".

  2. Aktifkan transliterasi? : Pilih "Nonaktifkan".
  3. Klik "Simpan Setelan".




Sampai disini pengaturan dasar sudah selesai dan postingan kali ini juga sudah selesai. Semoga bermanfaat.

Share this article :

2 komentar:

Silahkan menuliskan komentar anda pada opsi Google/Blogger untuk anda yang memiliki akun Google/Blogger.

Silahkan pilih account yang sesuai dengan blog/website anda (LiveJournal, WordPress, TypePad, AIM).

Pada opsi OpenID silahkan masukkan URL blog/website anda pada kotak yang tersedia.

Atau anda bisa memilih opsi Nama/URL, lalu tulis nama anda dan URL blog/website anda pada kotak yang tersedia.

Jika anda tidak punya blog/website, kolom URL boleh dikosongi.


Gunakan opsi 'Anonim' jika anda tidak ingin mempublikasikan data anda. (sangat tidak disarankan). Jika komentar anda berupa pertanyaan, maka jika anda menggunakan opsi ini tidak akan ditanggapi. :-)

FeedGratis berlangganan artikel via RSS FEED

Dapatkan! update dari artikel terbaru kami,langsung ke Email Anda!




 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Maz Agus Ngeblog - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Modified by CaraGampang.Com
Proudly powered by Blogger